Menu Catering Kantor Murah dan Lezat
Menu Catering Karyawan
Catering Jakarta – Untuk menunjang produtivitas para karyawan dan mempersingkat waktu, catering untuk kantor memang sangat menguntungkan. Dengan begitu, para karyawan tidak akan kehabisan waktu istirahat siang untuk pergi ke suatu tempat dan memilih tempat untuk sekedar makan siang. Selain itu, dengan memilih catering untuk semua anggota di kantor, nutrisi yang dikonsumsi pun lebih terjaga dan kesehatan pun juga tetap terjaga.
Sayangnya, salah satu tantangan tersendiri dalam memilih catering kantor adalah harga, rasa, dan menu yang variatif sehingga karyawan tidak akan bosan karena menu berubah – ubah setiap harinya. Dengan berlangganan catering di Kokikit, anda dapat menggunakan beberapa macam varian harga, pilihan menu, dan jenis paket catering yang lengkap dan praktis untuk dinikmati setelah bekerja setengah hari.
Perpaket nasi kotak catering Kokikit, sudah termasuk:
- Karbohidrat berupa nasi
- Lauk utama berupa protein dengan rempah pilihan
- menu pendamping
- sambal
- kerupuk
- minuman, dessert, dan buah untuk paket tertentu
Senin Nasi Biryani
Paket Nasi Biryani Rp 18.000
- Nasi Biryani
- Ayam Ungkep
- Tumis Jagung Manis dengan Teri
- Sambal
- Kerupuk
Selasa Ayam Betutu
Paket Nasi Ayam Betutu Rp 18.000
- Nasi Kuning
- Ayam Goreng Lengkuas
- kacang Panjang Base Genep
- Sambal
- kerupuk
Rabu Nasi Keraton
Paket Nasi Keraton Rp 25.000
- Nasi Putih Pandan Wangi
- Opor Ayam Suwir
- Telor Pindang Setengah
- Kentang Balado
- Gudge Nangka
- Sambal
- Kerupuk